Tuesday, April 26, 2011

Launching Twitter id-yansoft

Launching Twitter id-yansoft


Setelah agak longgar dengan kuliah akhirnya kemarin tepat hari Senin, 25 April 2011 www.id-yansoft.com hadir di twitter. Manfaat diluncurkannya id-yansoft lewat twitter tentu saja agar blog ini lebih dekat dengan pembacanya serta memudahkan para pengunjung untuk mengetahui tentang update software terbaru, komputer tips serta blogging trick.

Monday, April 25, 2011

Spider Player - Alternatif Selain Winamp

Spider Player - Alternatif Selain Winamp


Untuk saat ini, mungkin Winamp masih merupakan software audio player yang favorit. Kelemahan dari Winamp tentu saja masih memakan memory atau CPU yang relatif masih tinggi, solusi bagi anda yang mempunyai komputer dengan spesifikasi biasa adalah menggunakan software ini yaitu Spider Player, yang merupakan Audio Player plus converter yang lebih ringan dari yang sebelumnya berbayar kini bisa kita dapatkan versi PRO secara gratis (Free).
Internet Download Manager 6.05 Build 12 Full Patch

Internet Download Manager 6.05 Build 12 Full Patch


Internet Download Manager (IDM) kembali mengeluarkan update terbaru yaitu IDM 6.05 build 12 yang merupakan software untuk mempercepat download suatu file di internet. Untuk lebih jelasnya mengenai IDM silahkan baca postingan terdahulu saya disini.

Thursday, April 21, 2011

James Arthur Gosling, Bapak Java yang Jadi Buronan

James Arthur Gosling, Bapak Java yang Jadi Buronan


“Pertanyaan tentang mengapa saya pergi—meninggalkan Sun Microsystems—adalah hal sulit untuk dijawab: Apapun yang saya katakan, jika saya jujur dan sesuai faktanya, justru akan lebih banyak membawa keburukan daripada kebaikan.”

Tuesday, April 19, 2011

Memberi Password MS Word & Excel

Memberi Password MS Word & Excel


Sebenarnya cara ini sudah lama dan mungkin hampir sebagian dari anda sudah mengerti, akan tetapi beberapa hari lalu teman saya bertanya bagaimana caranya untuk memberi password MS Word & Excel untuk keamanan privasi. Berikut langkah-langkahnya :

Sunday, April 17, 2011

Adobe Photoshop CS6 + Serial Number

Adobe Photoshop CS6 + Serial Number


Adobe Photoshop mengeluarkan versi terbarunya yaitu CS6, software ini merupakan software editing gambar/foto paling terpopuler di dunia bersama corel draw. Fitur terbaru yang ditambahkan :
Adobe® Photoshop® CS6 Extended software delivers breakthrough capabilities for superior image selections, image retouching, realistic painting, and 3D extrusions. Experience 64-bit support for fast performance as well as dozens of time-savers throughout your workflow.

Thursday, April 14, 2011

Tutorial Buat Gambar Karikatur Dengan Adobe Photoshop CS3

Tutorial Buat Gambar Karikatur Dengan Adobe Photoshop CS3


Gambar karikatur sangat menarik untuk dilihat dan dikoleksi bahkan ada beberapa seniman yang handal dalam membuat karikatur menggunakannya untuk mencari uang. Disini saya akan menjelaskan tutorial yang simple untuk membuat gambar karikatur, syaratnya mudah anda hanya perlu mempunyai software editing Adobe Photoshop CS3 dan memiliki ketrampilan dasar menggunakan software ini. Berikut tutorialnya :