Sunday, October 23, 2011

Software Gratis Monitoring Suhu Hardware PC

Software Gratis Monitoring Suhu Hardware PC

Salah satu penyebab PC maupun laptop kita awet adalah dengan mengetahui bagaimana kondisi hardware PC/laptop tersebut, salah satunya men-cek suhu yang ada pada masing-masing komponen seperti CPU, motehrboard, Hardisk (HDD), VGA (kartu grafis) dan lainnya. Jika kondisi terlalu panas kadang membuat PC/laptop kita sering restart atau mati sendiri dan jika tidak diatasi bisa saja hardware kita mengalami kerusakan.

Tuesday, October 18, 2011

5 Fakta Salah Tentang BlackBerry

5 Fakta Salah Tentang BlackBerry

Bagi Pengguna dan pecinta smartphone BlackBerry (BB), terkadang kita mendapatkan info maupun desas-desus tentang BB yang kita gunakan. Berikut adalah beberapa info yang salah & faktanya yang saya dapat dari sebuah forum : 
 
1. Radiasi BB sangat berbahaya bagi kesehatan. Fakta : "bukan hanya BB saja yang memiliki radiasi, hampir semua mobile phones memilikinya, perusahaan pengembang BB yakni RIM pasti telah menetapkan standar keamanan bagi produknya hingga aman untuk dioperasikan bagi konsumennya".

Tuesday, October 11, 2011

Themes BlackBerry Storm ( 1 & 2 )

Themes BlackBerry Storm ( 1 & 2 )

Bagi kalian pecinta & pengguna BB Storm baik yang ke 1 maupun ke 2, saya akan membagikan koleksi themes yang bisa anda download secara offline installer (lewat PC). Berikut themes yang ada :

Wednesday, October 5, 2011

Game Online & Ancaman Malware

Game Online & Ancaman Malware

Bermain game di komputer, terutama yang bersifat online, memang menyenangkan dan kadang membuat lupa waktu. Namun, sadarkah Anda jika ada sejumlah bahaya yang mengancam di balik keasyikan itu?

Ya, saat ini terdapat sejumlah ancaman yang membayangi para cyber-gamers. Beberapa yang populer di antaranya adalah:
Download Cheat Engine Terbaru 6.1

Download Cheat Engine Terbaru 6.1

Bagi kalian para maniak games, tentu saja sering mendengar atau bahkan menggunakan software yang bernama cheat engine. Cheat Engine merupakan software open source yang dirancang untuk dapat memberikan kita jalan pintas di permainan sehingga menjadi mudah atau bahkan membuatnya lebih sulit namun Cheat Engine ini juga memiliki berbagai alat-alat khusus untuk membantu menelusuri (debugging) permainan atau bahkan aplikasi biasa (normal).

Tuesday, September 27, 2011

Mengenal Perbedaan CD/DVD -R +R RW

Mengenal Perbedaan CD/DVD -R +R RW

Mungkin banyak yang belum mengetahui mengenai perbedaan ketika kita membeli sebuah CD/DVD blank untuk memburning suatu file, terkadang di cover CD/DVD blank tertulis sebuah tulisan misalnya CD/DVD -R + R atau RW. Bagi yang masih bingung berikut penjelasannya :

Wednesday, September 21, 2011

DriverAgent - Cara Mudah Update Driver

DriverAgent - Cara Mudah Update Driver

Pernahkah kalian mengalami kesulitan untuk update driver software komputer/laptop, terkadang juga kebingungan seri driver mana yang harus diinstal jika kita mendownloadnya lewat internet, atau saat habis instal ulang kita tidak mempunyai driver untuk diinstal. Untuk masalah seperti itu saya mempunyai pencerahannya yakni menggunakan software yang bernama DriverAgent.